Review Notebook Hybrid Panasonic AX2, Blog Notebook Terbaru kali ini akan menyampaikan sebuah notebook yang keren karena memiliki beberapa keunikan yang akan kami sampaikan pada Spesifikasi Panasonic X2 berdasarkan tinjauan kami pada situs Teknologi Notebook Terkini. dikatakan hibrid karena perangkat ini selain bisa digunakan sebagai notebook juga bisa difungsikan untuk Tablet, Caranya gampang tinggal anda putar layarnya 360 derajat maka jadilan notebook ini sebuah Tablet.
Harga Panasonix AX2 ini tidak murah lho sobat, karena informasi yang bisa dipercaya menyebutkan bila Notebook Hybrid dipasarkan dengan harga lebih dari $2060 atau lebih dari 21 juta Rupiah. jadi penasaran seperti apa notebook ini? simak ulasan kami pada...
Spesifikasi Panasonix AX2
Type dan Merk | Panasonic AX2 |
Processor | Intel Core i5-3427U - 1.8GHz boost up to 2.6GHz |
Mainboard | Intel |
Memory | 4 GB, DDR3 |
Grafik Adapter | Intel |
Display | 11.6 inchi - 1366 x 768 pixel |
HDD | SSD 128GB |
Connectivity | Wifi, USB, Bluetooth, HDMI |
Fitur Lain | Web Cam 1.3MP |
O.S | Windows8 Pro Pre installed |
Warna | Silver |
Harga | > Rp20jt |
Garansi | 1 year waranty |
0 comments:
Post a Comment